Home > Info Rumah > Rasa Aman dan Nyaman Saat Menggunakan Jasa Pembersih Rumah

Rasa Aman dan Nyaman Saat Menggunakan Jasa Pembersih Rumah

Info Rumah 30 November 2022
Membersihkan ompol copyright free images

Jasa pembersih rumah memang sekarang semakin dicari oleh semua orang, terlebih para pekerja yang sibuk akan pekerjaannya. Akan tetapi ada beberapa halaman yang perlu diwaspadai agar tidak salah menggunakan jasa kebersihan rumah. Inilah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar tidak salah dalam menggunakan jasa kebersihan.

1. Rating Rendah

Menggunakan jasa kebersihan untuk rumah sebaiknya cari sudah terpercaya. Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, perlu memperhatikan poin berikut.

Saat Anda menggunakan jasa kebersihan rumah perlu diperhatikan yakni rating yang tertera pada aplikasi. Karena setiap pekerjaan yang dikerjakan dengan baik dan amanah akan mendapatkan rating yang bagus.

Mendapatkan apresiasi lebih dari penggunanya, hal tersebut merupakan bentuk rasa puas akan servis yang diberikan. Jadi, penting sekali Anda mengetahui kualitas pekerjaan dengan melihat rating pada aplikasi jasa.

2. Harga yang Masuk Akal

Setiap pekerjaan yang dikerjakan dengan baik dan sesuai pasti memberikan tarif yang sesuai. Dalam menggunakan jasa sebaiknya Anda perhatikan tarif yang diberikan.

Jika terlalu murah Anda juga patut waspada, karena servis yang memuaskan akan menggunakan pembersih yang bagus. Begitu juga dalam kinerja pihak jasa, tarif akan disesuaikan dengan kinerja.

3. Tidak Memiliki Alamat Perusahaan

Jasa kebersihan rumah biasanya memiliki kantor perusahaan dengan alamat sesuai. Apabila biasa yang akan Anda gunakan tidak memiliki alamat perusahaan maka hal tersebut perlu Anda waspadai. Misalnya GoClean  yang sudah jelas akan alamat perusahaannya, jadi tidak perlu ragu untuk menggunakannya.

4. Tidak Adanya Kartu Identitas

Setiap petugas kebersihan dari jasa kebersihan pasti memiliki kartu identitas dari perusahaan yang menaungi. Apabila petugas tidak dapat menunjukkan kartu identitas maka hak tersebut perlu Anda waspadai. Agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan maka ketelitian perlu Anda terapkan.

5. Tidak Membawa Peralatan Kebersihan Sendiri

Jas kebersihan rumah seperti GoClean pasti membawa peralatan kebersihan sendiri. Hal tersebut sebagai bentuk servis terhadap pelanggan. Membawa peralatan sendiri juga sebagai bentuk kesiapan dan kesungguhan dari pihak jasa dalam melakukan servis kebersihan.

6. Kurang Paham Akan Pelayanan

Dalam melakukan servis para petugas wajib mengetahui dan memahami akan pelayanan yang wajib diberikan. Kurang paham akan pelayanan dapat menimbulkan rasa tidak nyaman dan rasa was-was.

7. Tidak Ramah

Pelayanan wajib memberikan servis terbaik baik dari segi pekerjaan maupun kesopanan. Menunjukkan sikap ramah bisa jadi pihak jasa memiliki kualitas terbaik. Jika sikap dari pekerja kurang ramah perlu untuk Anda waspadai.

8. Kurang Komunikatif

Servis kebersihan rumah atau perkantoran haruslah tetap menjaga komunikasi antara pekerja dengan pelanggan. Hak tersebut bertujuan agar tidak ada kecanggungan antara kedua belah pihak. Juga supaya pihak jasa mengerti setiap detail rumah yang perlu untuk dibersihkan, maka dari itu perlu adanya saling interaksi.

9. Alamat Perusahaan Tidak Tetap

Seperti sebelumnya jasa kebersihan rumah wajib memiliki alamat resmi perusahaan agar terjamin keamanannya. Tidak memiliki alamat perusahaan tetap bisa menimbulkan rasa keraguan dan kewaspadaan dalam hal pertanggung jawaban.

Anda dapat mengajukan komplain jika ada beberapa pelayanan yang kurang memuaskan. Alamat perusahaan tidak tetap dapat menimbulkan rasa ragu atas keresmian perusahaan.

Itulah beberapa poin yang perlu diperhatikan dalam menggunakan jasa pembersih rumah agar merasa nyaman dan aman. Semoga dapat bermanfaat untuk Anda dan selalu waspada, untuk meminimalisir risiko terhadap hal-hal yang tidak diinginkan.

Baca juga: Layanan General Cleaning: Solusi Rumah Selalu Bersih

Bagi Anda yang ingin memesan layanan jasa membersihkan rumah, bisa pesan langsung di aplikasi KliknClean yang dapat Anda download di App Store dan Google Play Store.

Artikel Terkait